Adapun bentuk kegiatan di Event Festival Pesona Lipiku 2017 diantaranya:
- Mancing Mania;
- Lomba Renang;
- Lomba Perahu Layar;
- Tour Sepeda;
- Lomba Foto dan Video Drone;
- Lomba Kuliner;
- Jet Sky;
- Rally Foto;
- Lari Marathon;
- Band Competition;
- Trail Adventure;
- Workshop dan berbagai penampilan kesenian budaya daerah
Bagi pemain dan pecinta musik, anda bisa berpartisipasi untuk mengikuti Band Competition Festival Pesona Lipiku 2017.
* Persyaratan dan Ketentuan Band Competition Festival Pesona Lipiku 2017:
- Peserta terbuka untuk umum;
- Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp. 200.000,-;
- Menyerahkan foto 3 X 4 berwarna masing-masing 2 lembar;
- Mengisi Formulir Pendaftaran yang telah disediakan (didownload);
- Fotocopy KTP atau tanda pengenal lainnya masing-masing 2 lembar;
- Dilarang membawakan aliran underground;
- Peserta membawakan satu lagu Wajib dan satu lagu Bebas;
- Satu kelompok maksimal terdiri 7 orang;
- Durasi maksimal 15 menit termasuk cek sound.
* Lagu Wajib Band Competition Festival Pesona Lipiku 2017
Sepuluh lagu Indonesia dan sepuluh lagu mancanegara- Sepuluh Lagu Wajib Indonesia
- Sahara - Sepatu
- Godbless - Musisi
- Slank - Suit Suit Hehe
- Dewa 19 - Siti Nurbaya
- Jamrud - Viva Jamers
- Power Metal - Lagu Kebebasan
- Edane - Living Dead
- Funky Kopral - Super Funk
- Black Out - Letoy
- U9 - Kehidupan
- Sepuluh Lagu Mancanegara
- Alter Bridge - Metalingus
- Avenged Sevenfold - Nightmare
- Mr. Big - Addicted To The Rush
- Deep Purple - Burn
- Dream Theater - Metropolis
- Dirty Loops - Rolling In The Depp
- Extreme - Cupids Dead
- Metallica - Master of Puppets
- Guns n Roses - Sweet Child O Mine
- Al Jerau - Spain
* Hadiah Bagi yang Berprestasi di Band Competition Festival Pesona Lipiku 2017
- Juara 1 : Uang Tunai 20jt + Tour Togean
- Juara 2 : Uang Tunai 15jt + Tour Togean
- Juara 3 : Uang Tunai 10jt + Tour Togean
- Tour Togean ( 2 Hari 1 Malam ) 😎👌
- The Best Player
- The Best Vocalis : 4jt
- The Best Gitaris : 4jt
- The Best Bassis : 4jt
- The Best Keyboardis : 4jt
- The Best Drumer : 4jt
* Info Sekretariat Band Competition Festival Pesona Lipiku 2017:
Hotel Ananda:Jl. Lapasere Bawah No 6 Ampana Kabupaten Tojo Una-Una Provinsi Sulawesi Tengah.
Contact Person:
- +62 821 9046 4663 (Kiki);
- 082259048667 (Fariz);
- +62 852 4148 0070 (Naldi)
Ayo... Segera daftarkan band kalian sekarang juga dan ikuti serta sukseskan Band Competition "FESTIVAL PESONA LIPUKU TOJO UNA-UNA TOGEAN 2017"
Belum ada tanggapan untuk "Band Competition di Event Festival Pesona Lipiku 2017"
Posting Komentar
Silahkan menulis komentar untuk kebaikan anda, saya, dan orang lain...